- "Buku adalah gudang ilmu, membaca dan bertanya adalah kunci-kuncinya" -

Thursday, May 9, 2013

UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2012/2013




UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2012/2013
Ujian Nasional merupakan salah satu persyaratan mutlak yang harus dilaksanakan oleh siswa-siswa seluruh Indonesia termasuk diantaranya siswa-siswa MI Miftahul Huda Tlogomojo Batangan Pati Jawa Tengah. Adapun pelaksanaannya adalah pada hari Senin s.d Rabu tanggal 6 s.d 8 Mei 2013. Adapun persyaratan Kelulusan adalah sebagai berikut:

  1. KELULUSAN DARI SATUAN PENDIDIKAN
a.   Menyelesaikan seluruh program pembelajaran
b.  Memperoleh nilai minimal Baik pada penilaian akhir untuk seluruh maple: a) kelompok agama dan akhlak mulia, b). kelompok maple kewarganegaraan dan kepribadian, c) kelompok maple estetika, d) kelompok maple jasmani, olah raga dan kesehatan.
c. Lulus Ujian Sekolah/Madrasah untuk kelompok maple ilmu pengetahuan dan tehnologi
d.   Lulus UN

  1. KELULUSAN UJIAN NASIONAL
a.  Peserta didik dinyatakan lulus Ujian Sekolah/Madrasah pada SD, MI dan SDLB apabila telah memenuhi criteria kelulusan yang ditetapkan oleh satuan pendidikan berdasarkan perolehan Nilai S/M.
b.  Nilai S/M diperoleh dari rata-rata gabungan nilai US/M dan nilai rata-rata raport semester VII sampai dengan XII dengan pembobotan 60 % untuk nilai US/M dan 40 % untuk nilai rata-rata raport.
c.   Kelulusan peserta didik dari UN ditentukan berdasarkan NA (Nilai Akhir)
d.   NA diperoleh dari nilai rata-rata gabungan nilai S/M dari maple yang diujinasionalkan dan nilai UN dengan formula 60 % nilai UN dan 40 % nilai S/M.
e.   Kriteria Kelulusan UN ditetapkan melalui rapat dewan guru berdasarkan pada: 1)nilai minimal setiap maple yang diujinasionalkan dan 2) nilai rata-rata ketiga maple (B. Indonesia, Matematika dan IPA) yang diujinasionalkan.


 Adapun Jadwal dan Pengawasnya  adalah sebagai berikut:


JADWAL DAN PENGAWAS UJIAN NASIONAL
TAHUN PELAJARAN 2012/2013
NO
HARI/TANGGAL

WAKTU


MAPEL

PENGAWAS
ASAL SEKOLAH
01
SENIN,
06 MEI 2013
08.00-10.00

B. INDONESIA

SUMONOHADI, S.Ag
NIP.19570707 198201 1 004 RIANTO
NIP.19550710 197701 1 002


SD N KEDALON 2 BTG
02
SELASA,
07  MEI 2013
08.00-10.00

MTK

RR, SRI HANDAYANI
NIP.19591129 198012 2 003 SRI AROFAH,S,Pd, SD
NIP.19710205 199303 2 007


SDN RACI 2 BTG


03
RABU,
08 MEI 2013
08.00-10.00

IPA

TRI WIDIYANTI, S.Pd
NIP.19590201 198603 2 009 SUTIPAH, S.Pd,SD
NIP.19690525 200501 2 017


SDN BUMIMULYO BTG




Tlogomojo, 04 Mei 2013
Ketua MPU


KARYANTO, S.Pd.I


Dengan adanya Kriteria Kelulusan tersebut diatas/pelaksanaan UN tersebut diharapkan siswa-siswa MI Miftahul Huda Tlogomojo Batangan Pati Jawa Tengah dapat Lulus 100 % dan dapat melanjutkan ke pendididkan yang lebih tinggi serta ilmu dapat bermanfaat bagi diri sendiri, keluarga, agama nusa dan bangsa. Amin Ya Rabbal ‘Alamiin.

0 comments:

Post a Comment

 
Terima Kasih atas kunjungan Saudara... Semoga bermmanfaat ^_^